❓📋💎
UNTUK APA ENGKAU DICIPTAKAN ??
➖➖➖➖
💺 Asy-Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz rahimahullah berkata :
▪️ Engkau bukan diciptakan untuk makan dan minum…
▪️ Engkau bukan diciptakan untuk membangun istana, menanam pohon, menggali sungai, menikah, dan yang selain itu… Bukan …
✔️ Engkau diciptakan agar engkau beribadah kepada Rabbmu,
✔️ Engkau diciptakan agar engkau istiqomah di atas ketaatan kepada Allah dan mengikuti Rasul-Nya shallallahu ‘alaihi was sallam.
▪️Semua yang ada di bumi diciptakan untukmu agar dapat membantumu melakukan ketaatan kepada Allah dan meninggalkan kemaksiatan kepada-Nya.. Bukan diciptakan untuk melampiaskan syahwatmu.
📚 Majmu’ al-Fatawa 7/95
#Fawaidumum #ibadah #dunia #syahwat
〰️〰️➰〰️〰️
🍉 Warisan Salaf menyajikan Artikel dan Fatawa Ulama Ahlussunnah wal Jama’ah
🍏 Channel kami https://t.me/warisansalaf
💻 Situs Resmi http://www.warisansalaf.com