Diantara Hikmah Mengapa Kaum Muslimin Terkadang Dikalahkan Oleh Orang-Orang Kafir

Al-Imam Ibnu Qayyim al-Jauziyyah rahimahullah berkata:

لو كانوا -أي: المؤمنون- دائما منصورين غالبين قاهرين، لدخل معهم من ليس قصده الدين ومتابعة الرسول.

“Seandainya mereka -yaitu orang-orang yang beriman- selalu ditolong, menang, dan berkuasa, niscaya akan menyusup ke tengah-tengah mereka orang yang tujuannya bukan ikhlas menjalankan agama dan mengikuti Rasulullah sallallahu alaihi was sallam.”

Ighatsatul Lahafan, jilid 2 hlm. 190

Sumber || https://twitter.com/channel_moh/status/808771164202004480

WhatsApp Salafy Indonesia
Channel Telegram || http://bit.ly/ForumSalafy

Advertisement
Diantara Hikmah Mengapa Kaum Muslimin Terkadang Dikalahkan Oleh Orang-Orang Kafir

Kemuliaan dan Kemenangan Kaum Muslimin

Al-‘Allamah Rabi’ bin Hadi al-Madkhali hafizhahullah,

“Apabila kaum muslimin menginginkan ‘izzah (kemuliaan) dan kemenangan maka di sana ada sesuatu yang harus direalisasikan, yaitu iman dan tauhid, serta hal-hal yang mengiringi keduanya. Jika tidak, maka tidak ada kemenangan. Bahkan para musuh akan terus menguasai mereka (kaum muslimin), selama mereka masih terus menentang dan sombong tidak mahu bertaubat kepada Allah, tidak mahu ingat, dan tidak mahu kembali.”

Asbab an-Nushrah wa at-Tamkin wa Sabiil an-Nuhudh, dari al-Majmu’ ar-Raa’iq, hal. 406

Lihat
http://www.manhajul-anbiya.net/kemuliaan-dan-kemenangan-kaum-muslimin/
Majmu’ah Manhajul Anbiya
Join Telegram https://tlgrm.me/ManhajulAnbiya
Situs Resmi http://www.manhajul-anbiya.net

 

Kemuliaan dan Kemenangan Kaum Muslimin